Jumat, 06 Januari 2012

Just wanna share...


lewat tulisan ini,
aku ingin menyampaikan sesuatu...
berjalan setelah jatuh memang sulit, tetapi apabila kita mencoba untuk melangkah perlahan
pasti suatu saat kita bisa berlari lagi...
mengejar lagi...
bisa jadi jatuh lagi...
bisa jadi sakit lagi...

jika kita tidak awas terhadap lubang yg membuat kita jatuh...
lukanya memang perih,
tapi ada kemungkinan untuk sembuh jika kita berusaha untuk mengobatinya,
bukan malah melupakan dan mengabaikannya...
suatu saat,
luka itu pasti mengering,
hilang, dan tak membekas...
aku percaya
menangisi luka juga bukan kebijaksanaan,
karena menangis bukan obatnya luka,
menangis hanya lah efek dr luka yang ada...
menangis tidak dapat menyembuhkan luka,
dan menangis, tidak dapat mengurangi luka...

sakit kan? pasti...
itulah pilihan, dimana apabila kita tidak menginginkan rasa sakit itu datang kembali,
jangan pernah diulangi lagi
apabila kita tidak berhati2 dalam melangkah, pasti akan ada luka baru dimana-mana...

karena yang harus di ingat,
MENYEMBUHKAN nya itu sulit, butuh proses dan HARUS menahan sakit...
dan ketika semua rasa sakit itu hilang,
aku berharap bisa berjalan tanpa terseok-seok, dan tidak melulu menengok kebelakang...
untuk tetap fokus ke depan,
dan tentunya, untuk menghindari lubang yg tak kasat mata yg bisa menghasilkan luka yg teramat pedih..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar