Variabel Numerik ketepatan tunggal (single
precision), dapat mewakili nilai berkisar dari 2.938736 x 10-39 sampai dengan
1.701412 x 1038 dengan ketepatan 7 digit. Biasanya dibelakang variabel ini
diberi tanda !
Contoh :
10 A=22/7
20 B!=20/3
30 PRINT A
40 PRINT B!
Output
3.142857
6.666667
Variabel numerik ketepatan ganda (double precision), dapat mewakili nilai berkisar antara 2.938745877055719 x 10-39 sampai dengan 1.701411834604692 x 1038 dengan ketepatan samapai dengan 16 digit. Biasanya variabel ini ditunjukkan dengan tanda # diakhir namanya.
Contoh :
10 A#=22/7
20 B#=22/7#
30 PRINT A#
40 PRINT B#
Output
3.142857074737549
3.142857142857143
Sumber :
http://raahmaad.wordpress.com/2012/10/12/variabel-dalam-basic/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar